Membuat Kotak Dialog ShoutMix
Biar tambah keren dan sekaligus mempercantik halaman blog anda, mari kita tambahkan sebuah widget dialog dari ShoutMix. Pertama bukalah situs ShoutMix kemudian akan tampak sebuah halaman berikut :


Isilah kolom yang diminta. Gunakan Password yang berbeda dengan password akun email anda.
Bila semuakolom sudah di isi jangan lupa centak kotak I Have read....Term of Service.
Kemudian klik Continue.
Selanjutnya anda akan digiring ke halaman berikut :


Sekarang tinggal memasang code tersebut ke blog Anda. Bukalah blog anda.
Pilih Tab Pengaturan. Biasanya dialog box / chatt box ini diposisikan di side/samping.


silahkan paste script/code yang anda peroleh dari shoutMix tadi.
Jangan lupa klik tombol Simpan Pengaturan. Dan lihatlah hasilnya.
Selamat mencoba dan jangan lupa komentarnya. Thx.